Ya benar sekali, aplikasi kompres video yang satu ini adalah aplikasi freeware, jadi anda tidak perlu menggunakan patch ataupun crack untuk dapat menggunakan semua fitur dari HandBrake ini. Aplikasi ini memiliki fitur yang cukup lengkap serta kemampuan kompresi file video yang sangat baik serta gratis.
Download HandBrake 1.4.2 adalah salah satu aplikasi converter video yang cukup populer hingga saat ini.